Gempa Bumi Di Kabupaten Pangandaran Berkekuatan magnitudo 4.7 Sekala Richter

NewsJabar.com -Badan Meteorologi Klimatologi dan Geopisika (BMKG) melangsir Kabupaten Pangandaran Jawa barat di goyang gempa dengan kekuatan ( magnitudo) M 4,7 pada pukul 21:17 wib.

Informasi tersebut dinyatakan oleh BMKG berjenis tektonik.

Menurut kepala BMKG Wilayah tangerang Hendro Nugroho, titik gempa bumi( episenter) terletak pada kordinat 8.48 LS dan 108.66 BT.

Tepatnya di lokasi di laut pada jarak 88 kilometer, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, pada kedalaman 57 Kilometer.

“Dengan memperhatikan lokasi episenter dan kedalaman hiposenternya, gempa bumi yang terjadi itu merupakan gempa bumi yang dangkal. Akibat aktifits Zona subduksi Lempeng Indonesia-Austrlia“, ungkap Hnedro dalam keterangan resminya.

Hendo mengatakan bahwa dampak gempa bumi yang digambarkan oleh peta tingkat guncangan( Shakemap) BMKG dan juga berdasarkan laporan dari masyarakat yang di rasakan di wilayah Tasikmalaya, Pengandaran, dan cisomet dengan sekala intensitas lll MMI”. ucap hendro, getaran di rasakan seperti truck lewat depan rumah.

“Hingga saat ini belum menerima laporan kerusakan bangunan akibat gempa bumi ini, ujar hendro.

Hingga pukul 21:35 wib, berdasarkan hasil monitoring BMKG belum nenunjukan adanya aktifitas gempa bumi susulan.

Adanya hal itu, otoritas tersebut menerbitkan rekomendasi kepada masyarakat di himbau agar tetap tenang dan tidak terpengaruh oleh berita yang simpang siur yang tidak dapat di pertanggungjawabkan kebenarannya.

Antisipasi Gempa Bumi

Inilah yang harus di lakukan sebelum gempa bumi berlangsung, sesaat,dan sesudah gempa bumi.

Sebelum Gempa Bumi Berlangsung

  1. Pastikan letak rumah anda dapat terhindar dari bahaya yang di sebabkan oleh gempa, sepeti longsor, atau likuefaksi.
  2. Kenali lingkungan tempat ada tinggal, perhatikan letak pintu dan jalan menuju ke luar agar anda bisa langsung berlari menyelamatkan diri.
  3. Belajar melakukan P3k dan alat pemadam kebakaran.
  4. Catat nomer penting yang bisa di hubungi di saat terjadinya gempa bumi.

Saat Gempa Bumi Berlangsung

  1. Jika anda berada di daerah pegunungan, hindari daerah yang munglkin terjadinya longsor.
  2. Jika anda berada di daerah pantai, jauhi pantai untuk menghidari terjadinya Tsunami.
  3. Jika anda sedang mengendarai mobil, keluar dan turun dari mobil dan hindari jika terjadinya pergeseran atau kebakaran.

Setelah Terjadi Gempa Bumi

  1. Jangan memasuki bangunan yang sudah terkena gempa, karena kemungkinan masih terdapat reruntuhan.
  2. Jangan berjalan di area gempa, kemungkinan terjadi bahaya susulan yang masih ada.
  3. Jangan panik dan jangan lupa selalu berdoa kepada tuhan demi keamanan dan keselamatan kita semua.

Semoga informasi ini dapat menajdikan pengetahun dan selalu bermanfaat untuk kalian semua.

Penulis : Dendi

Sumber : Liputan6

Leave a Comment